Cara Mengunci Folder Menggunakan
Folder Lock itu hanya judulnya sob, disini saya tidak hanya akan
menerangkan tentang cara mengunci folder menggunakan folder lock saja,
tapi juga menggunakan kode notepad yang akan kita masukan di tempat folder yang akan kita kunci.
Setiap orang pasti punya privasi, artinya sesuatu yang tentang kita yang orang lain tidak boleh tau, bener ga?? Privasi itu macam2 ya, dan yang akan kita bahas adalah privasi konten. Jadi kita akan belajar cara mengunci folder menggunakan folder lock atau notepad. Langsung praktek aja dari pada bingung, hahaha...
Setiap orang pasti punya privasi, artinya sesuatu yang tentang kita yang orang lain tidak boleh tau, bener ga?? Privasi itu macam2 ya, dan yang akan kita bahas adalah privasi konten. Jadi kita akan belajar cara mengunci folder menggunakan folder lock atau notepad. Langsung praktek aja dari pada bingung, hahaha...
Cara Mengunci Folder Dengan Folder Lock
Folder Lock adalah aplikasi yang bisa kita gunakan untuk mengunci folder atau file. Kenapa kita menggunakan Folder Lock, karena mudah penggunaanya tapi tingkat proteksinya tinggi. Jadi folder atau file yang telah kita kunci tidak akan terlihat dan hanya bisa dibuka lewat Folder Lock ini, tentunya juga setelah memasukan passwordnya. Yukk, kita lihat stepnya.- Sebelum menggunakannya, sobat harus download dulu. Silahkan klik Download Folder Lock (Klik langsung aja!),
- Jika sudah selesai download silahkan di install, pilih nex next aja trus instal,
- Kalau sudah selesai instal, silahkan buka dan tampilannya seperti ini,
- Nahhh, setelah itu begini cara mengunci folder menggunakan folder lock,
- Pertama masukan password, terserah sobat lalu klik "OK".
- Kedua, masukan lagi password tadi yang sobat tulis, lalu OK lagi.
- Nahh, sekarang udah masuk, sekarang klik "Add". Lalu pilih apakah file atau folder yang akan sobat kunci.
- Setelah itu silahkan pilih mana folder/file yang akan di kunci, lalu OK,
- Lihat, status folder sobat sudah locked. Sekarang coba sobat lihat di drive, pasti menghilang.
- Buka Folder Lock,
- Masukan kata sandi sobat,
- Klik 2x file yang ingin dibuka.
0 Response to "Cara Mengunci Folder Menggunakan Folder Lock"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak dan sesuai Topik. Dilarang berkomentar yg menyinggung SARA, kata kotor, pelecehan & semisalnya. Admin berhak tidak menampilkan komentar Anda jika melanggar Peraturan. Terimakasih Banyak, Horas!!!!